Laman

Jumat, 25 Agustus 2017

Beragam Penyakit Berujung Meningitis

Berujung meningitis, Penyakit yang disebabkan karena adanya infeksi meninges atau yang biasa kita kenal dengan selaput otak sebagai pelindung pada sistem saraf pusat di tubuh manusia dinamakan penyakit meningitis. Terjadinya infeksi tersebut dapat terjadi disebabkan oleh virus maupun bakteri yang terdapat pada selaput meninges tersebut. Menurut keterangan yang ada sangat jelas bahwa penyakit meningitis itu salah satu penyakit yang berbahaya dan cukup menakutkan. penyakit meningitis juga telah diketahui mampu membuat bagian saraf manusia, terutama pada bagian sumsum tulang belakang dan otak menjadi rusak bahkan tidak berfungsi dengan normal.

Beragam Penyakit Berujung Meningitis

Penyakit meningitis juga dapat menyerang siapa saja, bahkan beragam penyakit yang berujung meningitis. penyakit meningitis tanpa memandang kelompok usia. Meski begitu, pada kenyataannya kelompok usia yang sangat rawan terkena penyakit ini adalah anak-anak usia balita dan orang tua. Dari beberapa orang yang rentan sekali terjangkit penyakit meningitis ini selain diliat dengan melalui kelompok umur juga bisa disebabkan oleh hal berikut dibawah ini:

1.Seseorang dengan cacat dural
2.Penderita penyakit diabetes
3.Seseorang yang memilki pleuroperitoneal CSF dalam otak atau patologi lain.
4.Seseorang yang menggunakan prosedur tulang belakang, seperti halnya anestesi tulang belakang
5.Pecandu narkotika jenis suntik
6.Seseorang yang terinfeksi Endokarditis
7.Para pecandu alkohol

Sebenarnya, jenis virus yang terdapat pada penyakit yang berujung meningitis ini bukan merupakan dari jenis virus yang begitu berbahaya, namun jika penyakit tersebut sudah dalam kondisi yang parah dapat mengakibatkan gangguan pada kesehatan yang serius seperti terjadinya kerusakan pada otak. Kurangnya daya ingat dan pendengaran dan bahkan dapat menyebabkan kematian jika penyakit meningitis tidak ditangani dengan serius. Virus penyakit meningitis ini pada awalnya menyerang pada bagian tubuh si penderita dan terus mengalir dan masuk ke dalam sel-sel saraf pusat yaitu otak manusia. Pada dasarnya penyebab utama penyakit meningitis yaitu virus yang dapat menyerang manusia dalam kondisi kekebalan tubuh seperti apapun. Selain itu juga, dapat disebabkan karena infeksi akibat dari bakteri ataupun jamur, meskipun hal itu sangat jarang sekali dijumpai. 

Bagi penderita penyakit meningitis ini membutuk pemeriksaan dan melakukan diagnosis terlebih dahulu untuk memastikan orang tersebut benar-benar terjangkit penyakit ini. Meski begitu, ada beberapa gejala penyakit meningitis yang biasanya muncul pada penderita. Gejala tersebut antara lain:

1.Sakit kepala hebat
2.Demam
3.Otot leher kaku
4.Takut pada cahaya
5.Takut pada suara keras
6.Muntah
7.Bingung
8.Sulit tidur

Sementara itu, pengobatan yang terbaik dalm penanganan penyakit meningitis tentu saja harus segera dibawa ke rumah sakit. Bahkan memilih rumah sakit tidak sembarang dengan fasilitas yang kurang, rumah sakitnya pun harus benar-benar yang berkelas dan memiliki perlengkapan yang baik untuk melakukan diagnosa penyakit ini karena dalam melakukan tindakan penyembuhan dan pengobatan penyakit meningitis ini harus dilakukan dengan melakukan pemeriksaan secara fisik dan laboratorium seperti test darah, rontgen bahkan cek cairan selaput otak.

Lalu, untuk dapat melakukan pencegahan penyakit meningitis ini tentu saja harus dimulai sejak saat ini dan jangan sampai menunggu waktu Anda divonis mengidap penyakit mematikan itu. Cara pencegahannya dengan selalu menjaga kebersihan, baik dimulai dari kebersihan pakaian, makanan, badan dan lingkungan sekitar kita, agar tidak banyak mengandung bakteri, virus maupun jamur yang memang tidak dapat dilihat dengan mata kita sendiri. baca juga : promo umroh  /   promo umroh 2018  /  promo umroh 2019

Tidak ada komentar:

Posting Komentar